Di GTA Vice City kendaraan seperti helikopter, pesawat, boat dan tank tempatnya memang sedikit tersembunyi. Peta ini akan membantu kita menemukan tempat dimana kendaraan tersebut berada.
Tetapi beberapa kendaraan seperti boat hanya muncul setelah misi tertentu diselesaikan. Agar semua kendaraan dapat terbuka, kita bisa mengunakan Savegame Tamat GTA Vice City terlebih dahulu.
Dibawah ini adalah peta lokasi untuk boat (kapal), pesawat, helikopter dan tank untuk GTA Vice City. (klik gambar untuk memperbesar)
Keterangan:
Tetapi beberapa kendaraan seperti boat hanya muncul setelah misi tertentu diselesaikan. Agar semua kendaraan dapat terbuka, kita bisa mengunakan Savegame Tamat GTA Vice City terlebih dahulu.
Dibawah ini adalah peta lokasi untuk boat (kapal), pesawat, helikopter dan tank untuk GTA Vice City. (klik gambar untuk memperbesar)
Peta Lokasi |
Keterangan:
- Icon H pada peta menunjukkan lokasi Helikopter di GTA Vice City
- Icon R pada peta menunjukkan lokasi Rhino Tank di GTA Vice City
- Icon Jangkar pada peta menunjukkan lokasi boat di GTA Vice City
- Icon Pesawat pada peta menunjukkan lokasi pesawat Skimmer di GTA Vice City
0 komentar:
Post a Comment