Canon iP 2770 bisa diklasifikasikan kedalam Printer untuk mencetak data dan Foto, Canon iP 2770 sangat cocok untuk digunakan dirumah dan kantor. Printer Canon iP 2770 memiliki kecepatan yang terbilang cepat yaitu sekitar 7 ipm untuk Mono dan 4.8 ipm untuk Warna serta untuk ukuran foto 4R hanya membutuhkan 55 detik.
Canon iP 2770 masih menggunakan USB 2.0 untuk konektivitas ke komputer dan...